Thursday, September 24, 2020

Apa itu HandBrake dan bagaimana cara menggunakannya?

 

Handbrake merupakan salah satu aplikasi untuk kompres video. Cara menggunakan handbrake untuk mengompres video ternyata tidaklah sulit. Banyak sekali aplikasi kompres video yang bisa kita gunakan, mulai dari yang gratis hingga berbayar.

Tentu saja setiap masing-masing aplikasi memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri. Tidak pasti aplikasi berbayar akan selalu lebih bagus daripada aplikasi yang gratis. Salah satu aplikasi kompres video gratis namun memiliki kualitas yang baik adalah Handbrake.

Aplikasi ini selain gratis juga dapat berjalan di berbagai sistem operasi. Seperti Windows, Linux, bahkan Mac OS. Dengan menggunakan Handbrake kita dapat mengatur sendiri kualitas dan ukuran video yang dihasilkan.

Berikut ini cara kompres video menggunakan Handbrake tanpa mengurangi kualitas:

  1. Jika kita belum memiliki aplikasi ini. Tentunya kita harus mengunduh Handbrake secara gratis terlebih dahulu.
  2. Setelah itu instal aplikasi tersebut di komputer kita. Proses penginstalannya juga cukup mudah, kita hanya perlu menekan tombol next dan ikuti perintah yang ada.
  3. Setelah aplikasi Handbrake terpasang. 
  4. Setelah selesai coba buka folder hasil kompres video tadi. Bisa kita lihat bahwa video hasil kompres dapat berkurang sebesar 50% dari ukuran aslinya.
Selamat mencobaπŸ˜‰

Wednesday, September 23, 2020

Bahasa Inggris Kelas 2 "My Family"


 Assalamu'alaikum wr. wrb.

Hallo friends! How are you today? Hopefully you always fine and happy wherever you are #aamiin 😊 Ok friends, pada kesempatan kali ini kita akan mempelajari Bahasa Inggris lagi tentang My Family Apa itu my family? My family in Indonesian is keluargakuOk sebelum kita membahas tentang nama-nama anggota keluarga kita dalam bahasa Inggris, kita nyayi bersama yuk lagu tentang My Family berikut iniπŸ˜‰ 

Are you ready?? Come on! 😊


Nah, kalau tadi kita sudah bernyanyi bersama tentang anggota keluarga dalam bahasa Inggris, sekarang kita perhatikan yuk video berikut ini tentang apa saja bahasa Inggrisnya anggota keluarga yang tadi kita nyanyikan bersamaπŸ˜‰


Sekarang teman-teman sudah tahukan apa bahasa Inggrisnya anggota keluarga itu 😊 selanjutnya Ustadz sudah menuliskan beberapa tambahan kosa kata yang kita pelajari pada bab kali ini... Here we go!

Mini Dictionary:
  • Baby = bayi
  • Twins = kembar
  • Parents = orang tua
  • grandparents = kakek-nenek
  • House = rumah
  • Garden = kebun
  • Store = toko
  • Bakery = toko kue
  • Post office = kantor pos
  • restaurant = restoran
  • bank = bank
  • apartment = apartemen
  • Where = dimana
  • She = dia (perempuan)
  • He = dia (laki-laki)
Example :
(Contoh)
  • I have two sister. (Aku mempunyai dua saudara perempuan.)
  • She has a brother. (Dia (perempuan) mempunyai seorang kakak laki-laki.)
  • My father is in the garden. (Ayahku ada di kebun.)
  • A: How many cousins do you have? (Ada berapa banyak saudara sepupumu?)
  • B: I have nine cousins. (Aku mempunyai sembilan orang saudara sepupu.)
  • My uncle is in the bakery. (Pamanku ada di toko kue.)
Nah serukan teman-teman materi kita hari ini dan pengetahuan teman-teman makin banyak juga 😊
Sekarang yuk teman-teman, kita coba kerjakan latihan soal berikut ini agar kita bisa lebih memahami materi kita kali ini 😊
Ok friends,  cukup sekian dulu ya materi My Family kita kali ini 😎 Semoga dapat membantu teman-teman dalam menambah perbendaharaan kosa kata dan pola kalimat teman-teman dalam bahasa Inggris. Jangan lupa share dan berikan komentar ya di kolom komentar di bawah ini, agar penulis dapat menulis konten yang lebih baik lagi πŸ˜‰

Terus belajar, tetap jaga kesehatan, and see you next time πŸ˜Ž


Tuesday, September 22, 2020

Bahasa Inggris Kelas 2 "My Toys"

 Assalamu'alaikum wr. wrb.

Hallo friends! How are you today? Hopefully you always fine and happy wherever you are #aamiin 😊 Ok friends, pada kesempatan kali ini kita akan mempelajari Bahasa Inggris lagi tentang bab My ToysApa itu my toys? My toys in Indonesian is mainankuTeman-teman semua pasti bisa menyebutkan nama-nama mainan yang ada di sekitar teman-teman dalam bahasa Indonesia. Nah pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang beberapa nama-nama mainan yang ada di sekitar kita dalam bahasa Inggris. Are you ready?? Come on! 😊


Pada pembahasan kita kali ini, kita juga akan membahas tentang angka-angka dalam bahasa Inggris. Yuk kita hafalkan angka-angka berikut ini dalam bahasa Inggris:


Example :
(Contoh)
  • I have two cars. (Aku mempunyai dua mobil.)
  • She has a bike. (Dia (perempuan) mempunyai sebuah sepeda.)
  • He has five kites. (Dia (laki-laki) mempunyai lima layang-layang.)
  • A: How many kites do you have? (Ada berapa banyak layang-layang yang kamu miliki?)
  • B: I have six kites. (Aku mempunyai enam layang-layang.)
  • I have eleven balls. (Aku mempunyai sebelas bola.)

Nah serukan teman-teman materi kita hari ini 😊
Yuk teman-teman, kita coba kerjakan latihan soal berikut ini agar kita bisa lebih memahami materi kita kali ini 😊
Ok friends,  cukup sekian dulu ya materi My Toys kita kali ini 😎 Semoga dapat membantu teman-teman dalam menambah perbendaharaan kosa kata dan pola kalimat teman-teman dalam bahasa Inggris. Jangan lupa share dan berikan komentar ya di kolom komentar di bawah ini, agar penulis dapat menulis konten yang lebih baik lagi πŸ˜‰

Terus belajar, tetap jaga kesehatan, and see you next time πŸ˜Ž

Sunday, September 20, 2020

Bahasa Inggris Kelas 4 "Wild Animals"

Assalamu'alaikum wr. wrb.

Hallo friends! How are you today? Hopefully you always fine and happy wherever you are #aamiin 😊 Ok friends, pada kesempatan kali ini kita akan mempelajari tentang Wild Animals. Apa sih artinya wild animals itu? Yups, Wild Animals in Indonesian is hewan liar. Teman-teman semua pasti bisa menyebutkan nama-nama hewan yang termasuk hewan liar dalam bahasa Indonesia. Nah pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang nama-nama hewan liar, tempat tinggal mereka, dan makanan mereka dalam bahasa Inggris. Are you ready?? Come on! 😊


Pada pembahasan kita kali ini, kita juga akan membahas penggunaan kata Like, sebagai kata kerja yang artinya suka/menyukai. Kata "like"memiliki 2 macam bentuk tergantung pada subjek kalimatnya. Bila subjeknya tunggal/satu orang (She, He, dan It), maka menggunakan likes. Bila subjeknya I, You, They, dan We, maka menggunakan like.

Cara mengingatnya adalah:
I, You, They, We tidak suka "-s", jadi jika subjek/awalan kalimatnya salah dari kata itu maka kata setelahnya jangan ditambahkan -s di akhir katanya.

Example :
(Contoh)
  • Camel likes eat grass. (Unta suka makan rumput.)
  • Camel doesn't like eat meat. (Unta tidak suka makan daging.)
  • Monkey likes eat fruits. (Monyet suka makan buah-buahan.)
  • Zebra and horse like eat leaves(Zebra dan kuda suka makan dedaunan.)
  • Giraffe and elephant don't like eat meat. (Jerapah dan gajah tidak suka makan daging.)
  • Elephants can say hello with their trunk. (Para gajah bisa mengatakan hallo dengan belalai mereka.)
  • A: Does hippo like eat meat? (Apakah kuda nil suka makan daging?)
          B: No, it doesn't atau Yes, it does

Yuk teman-teman, kita coba kerjakan latihan soal berikut ini agar kita bisa lebih memahami materi kita kali ini 😊
Ok friends,  cukup sekian dulu ya materi Wild Animals kita kali ini 😎 Semoga dapat membantu teman-teman dalam menambah perbendaharaan kosa kata dan pola kalimat teman-teman dalam bahasa Inggris. Jangan lupa share dan berikan komentar ya di kolom komentar di bawah ini, agar penulis dapat menulis konten yang lebih baik lagi πŸ˜‰

Terus belajar, tetap jaga kesehatan, and see you next time πŸ˜Ž

Bahasa Inggris Kelas 5 "Free Time"

Assalamu'alaikum wr.wb. Hello guys! How are you today? Hopefully you always fine... #aamiin
In this section we'll learn together about "Free Time". In our last material in 4th grade we have discussed about this topic, so now we'll learn it more than beforeπŸ˜‰ berikut ini beberapa kosa kata baru yang akan teman-teman temukan pada pembahasan kita kali ini:

 

Pada bab ini kita juga akan sama-sama belajar tentang penggunaan kata "good at" pada berbagai macam kalimat, seperti pada kalimat positif, kalimat negatif, & kalimat tanya.

Ada yang tau, apa sih artinya good at?
Emmmm... Yuk kita cermati bersama-sama beberapa kalimat berikut ini yang menggunakan kata "good at"😊
  • He's/She's good at hitting. (Dia laki-laki/Dia perempuan hebat dalam memukul.)
  • They're good at catching a ball. (Mereka hebat dalam menangkap sebuah bola.)
  • He isn't good at telling jokes. (Dia laki-laki tidak hebat dalam menceritakan lelucon-lelucon.)
  • She isn't good at acting. (Dia perempuan tidak hebat dalam berakting/bersandiwara.)
  • What is he good at? (Dia laki-laki hebat dalam hal apa?)
  • What are they good at? (Mereka hebat dalam hal apa?)
Nah, dari beberapa contoh kalimat di atas teman-teman jadi taukan apa itu artinya good at😊 Jadi good at artinya adalah "hebat dalam"

Selain kata good at, pada bab ini kita juga sama mempelajari tentang Past Continuous Tense.
Past continuous tense adalah bentuk kalimat yang digunakan untuk menyatakan bahwa suatu perbuatan/pekerjaan sedang berlangsung pada waktu yang lalu (past). 

Formula Past Continuous Tense:

was/were + verb (kata kerja) + (-ing)

Contohnya:
  • I was going to school yesterday. (Saya sedang pergi ke sekolah kemarin.)
  • He/She was studying English last week. (Minggu lalu dia laki-laki/Dia perempuan sedang belajar bahasa Inggris.)
  • Reza was playing chess last night. (Tadi malam Reza sedang bermain catur.)
  • Was Reza playing chess last night? Yes, he was / No, he wasn't
  • (Apakah Reza sedang bermain catur tadi malam? Ya, dia sedang bermain / Tidak, dia tidak sedang bermain)
Yuk teman-teman, kita coba kerjakan latihan soal berikut ini agar kita bisa lebih memahami materi kita kali ini.



Ok guys,  cukup sekian dulu ya materi FreeTime kita kali ini 😎 Semoga dapat membantu teman-teman dalam mengenal macam-macam kosa kata dan pola kalimat dalam bahasa Inggris. Jangan lupa share dan berikan komentar di kolom komentar di bawah ini agar penulis dapat menulis konten yang lebih baik lagi πŸ˜‰ Terus belajar dan see you next time πŸ˜Ž

Belajar TIK Kelas 1 "Mengenal Bagian-Bagaian Komputer/Laptop " Part II

  Assalamu'alaikum wr. wrb.  Hello guys! How are you today? Semoga kalian selalu sehat dan tetap semangat yaa #aamiin 😊 Oya, pada kesem...